You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Jakpus Buka Layanan Kesehatan Gratis saat HBKB
.
photo doc - Beritajakarta.id

Jakpus Buka Layanan Kesehatan Gratis saat HBKB

Warga bisa konsultasi kesehatan, cek tensi darah, kolesterol dan jika memang sakit akan diberikan obat

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat akan membuka pelayanan kesehatan gratis saat pelaksanaan Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di Jalan Suryopranoto, Gambir, Jakarta Pusat, Minggu (20/3) mendatang.

Kepala Suku Dinas Kesehatan Jakarta Pusat, Yuditha Endah Prihmaningtyas mengatakan, pada pelaksanaan HBKB, pihaknya akan membuka dua pos kesehatan. Setiap pos akan dilayani empat petugas

Akhir Pekan Jakpus Gelar HBKB di Jl Suryopranoto

"Setiap pos ada satu dokter, dua perawat dan satu petugas pembantu. Warga bisa konsultasi kesehatan, cek tensi darah dan kolesterol," ujarnya, Jumat (18/3).

Diharapkan Yuditha, warga dapat memaksimalkan layanan yang diberikan secara gratis tersebut. Tidak hanya melakukan pemeriksaan, bila ada warga yang memeriksakan dan butuh pengobatan, akan langsung ditangani.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1267 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1236 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1186 personTiyo Surya Sakti
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1068 personNurito
  5. Jakarta Raih Dua Medali Emas dari Cabor Drumband di PON XXI

    access_time16-09-2024 remove_red_eye807 personFolmer